Sosialisasi Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Dosen Dan mahasiswa Periode 2024

Hibah Penelitian dan Pengabdia kepada masyarakat secara lansung dibuka oleh ketua LPPM Universitas Awal Bros Bapak Abdul Zaky M.Si. Dalam Pemaparannya disebutkan bahwa hibah penelitian maupun pengabdian kepada masyarakat akan dibuka pada periode 2024. seperti pada tahun sebelumnya, Hibah Penelitian diharapkan mengasilkan luaran yang mampu meningkatkan kualitas penelitian dosen serta kembali menghimbau untuk kembali melibatkan mahasiswa dalam kegiatan penelitian maupun Pengabdian kepada Masyarakat serta menghasilkan luaran yang mampu diintegrasikan denga kegiatan pembelajaran di lingkungan Universitas Awal Bros

Agenda Akan Datang

Kalender